-->

Selasa, 08 Juli 2014

Sel merupakann unit terkecil pembentuk kehidupan. Dalam reproduksinya terdapat tahap-tahapan yang berbeda.
Berikut akan kami paparkan perbedaan antara Pembelahan Mitosis dan Meiosis sebagai berikut:
  • Pembelahan Mitosis
  1. Hasilnya adalah 2 Sel.
  2. Terjadi di jaringan tumbuh
  3. Terjadi 1 kali pembelahan dan terdapat interfase
  4. Kromosomenya 2n
  5. Memperbanyak jumlah sel
  • Pembelahan Meiosis
  1. Hasilnya adalah 4 Sel
  2. Terjadi di sel kelamin
  3. 2 kali pembelahan tanpa interfase
  4. Kromosomnya n
  5. Membuat Sel gamet
Sekinan yang dapat kami sampaikan, semoga memberi manfaat kepada pembaca yang budiman di manapun anda berada. Salam blogger.

NB: Kalo berkenan, silahkan meninggalkan komentar. Terimakasih.