-->

Rabu, 30 Oktober 2013

Teori-Teori Evolusi
A.    Jean Baptiste Lamarck
a.       Alam sekitar atau lingkungan mempunyai pengaruh pada sifat-sifat yang diwariskan.
b.      Sifat-sifat yang didapat akan diwariskan kepada keturunannya.
c.       Organ yang digunakan akan berkembang, sedangkan yang tidak digunakan akan mengalami kemunduran.
B.     Weismann
Menentang pendapat  Lamarck mengenai diturunkannya sifat-sifat yang diperoleh. Percobaannya : mengawinkan dua ekor tikus yang dipotong ekornya ternyata keturunannya tetap panjang. Keadaan ini tetap berlangsung meskipun dilakukan sampai 20 generasi.
C.     Charles Darwin
a.       Semua organisme hidup berfareasi.
b.      Evolusi berjalan melalui seleksi alam.
c.       Semua kelompok organisme cenderung berkembang biak.
d.      Pertambahan populasi tidak berjalan terus menerus,
D.    Theilhard De Chardin
Proses evolusi dibedakan menjadi tiga tahap, yaitu:
a.       Tahap geosfer, tahap pra-hidup, tahap perubahan tata surya.
b.      Tahap biosfer, tahap bumi.

c.       Tahap nesosfer, tahap adanya manusia.