-->

Selasa, 16 Oktober 2012


Pada suatu warnet terdapat 60 komputer. IP yang menggunakan adalah kelas C yaitu 192.0.0.1 – 192.0.0.62. Jika diinginkan 60 komputer tersebut terbagi menjadi 2 kelompok jaringan, kelompok 1 untuk ruang ber- AC dan kelompok 2 untuk yang tanpa AC maka:
1.      Carilah SubnetMask yang harus disetting oleh Admin agar kedua jaringan tersebut terpisah secara jaringan atau kelompok 1 dan kelompok 2 tidak bias saling berkomunikasi.!
2.      Sebutkan range IP kelompok 1 dan kelompok 2 !
Jawab  :
1.      Karena ada 60 komputer dan dibagi 2 jaringan maka masing² jaringan ada 30 komputer, maka :
F Max host = 30
F (2^jumlah 0) -2 = 30
F Jumlah 0 = 5
Maka pada octet terakhir terdapat 3 angka 1 , karena pada satu octet ada 8 bit dikurangi 5 angka 0 tadi , jadi pada octet terakhir menjadi 11100000 = 224.
Jadi, Net masknya adalah  11111111.11111111.11111111.11100000 = 2555.255.255.224
Max network/subnet = 2^3 = 8
Block size = 2^5 = 32





Dan Subnet-subnetnya :
No
Net ID
Broadcast
Range
1
192.0.0.0
192.0.0.31
192.0.0.1- 192.0.0.30
2
192.0.0.32
192.0.0.63
192.0.0.33-192.0.0.62
3
192.0.0.64
192.0.0.95
192.0.0.65-192.0.0.94
4
192.0.0.96
192.0.0.127
192.0.0.97-192.0.0.126
5
192.0.0.128
192.0.0.149
192.0.0.129-192.0.0.148
6
192.0.0.160
192.0.0.191
192.0.0.161-192.0.0.190
7
192.0.0.192
192.0.0.223
192.0.0.193-192.0.0.222
8
192.0.0.224
192.0.0.255
192.0.0.225-192.0.0.254

2.
Yang dipakai pada jaringan pertama adalah192.0.0.1- 192.0.0.30
Dan yang dipakai pada jaringan kedua adalah192.0.0.33-192.0.0.62


3 komentar

Thanks ,Ini persis tugas yang dikasih guruku.

ya sama-sama sodaraku. dilahkan digunakan ya.